Panglima TNI Terima Kunjungan Kepala BNPT RI

    Panglima TNI Terima Kunjungan Kepala BNPT RI

    Jakarta - - - Panglima TNI Laksamana TNI Yudo Margono, S.E., M.M. menerima kunjungan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) Komjen Pol. Prof. Dr. H. Rycko Amelza Dahniel, M.Si., bertempat di Mabes TNI, Cilangkap, Jakarta Timur, Jumat (28/4/2023).

    Pertemuan membahas persiapan pengamanan pelaksanaan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN di Labuan Bajo, Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT) yang akan berlangsung pada 9-11 Mei 2023 mendatang.

    Dalam kesempatan tersebut, Panglima TNI didampingi oleh Asintel Panglima TNI Laksda TNI Angkasa Dipua Putra dan Asops Panglima TNI Mayjen TNI Agus Suhardi. Sedangkan Kepala BNPT RI didampingi Mayjen TNI Nisan Setiadi selaku Deputi Bidang Pencegahan, Perlindungan, dan Deradikalisasi BNPT RI serta Irjen Pol Ibnu Suhendra selaku Deputi Bidang Penindakan dan Pembinaan Kemampuan BNPT RI. (*)

    Ahmad Rohanda

    Ahmad Rohanda

    Artikel Sebelumnya

    PENDIM.ID: Serbuan Informasi dan Anti Hoaks

    Artikel Berikutnya

    Kepedulian dan Kesigapan Satgas Yonif 143/TWEJ...

    Berita terkait

    PANGLIMA TNI

    Rekomendasi

    Habema Garda Kesehatan, Secercah Harapan Bagi Warga Kampung Titigi
    TNI Garda Terdepan Percepatan Pembangunan Kesejahteraan Papua
    Satgas Yonif 6 Marinir Bangun Keakraban dan Harmoni Lewat Komsos di Yahukimo
    Jenderal TNI (Purn) Dudung Abdurachman: SMSI Harus Tetap Solid dan Bergerak Maju
    Posyandu Balita di Tanjung Perak, Babinsa Turut Awasi Pelayanan Kesehatan

    Ikuti Kami