TMMD Ke-108 Kodim 0303/Bengkalis Sukses dan Berjalan Sesuai Target Warga Desa Bersyukur

    TMMD Ke-108 Kodim 0303/Bengkalis Sukses dan Berjalan Sesuai Target Warga Desa Bersyukur

    BENGKALIS - Warga desa bersyukur sukses pekerjaan fisik pembangunan infrastruktur jalan desa bersama kodim 0303/ Bengkalis melalui program TMMD ke-108 tahun 2020.

    Pada hari senin tanggal 03 Agustus 2020  Dansatgas melaksanakan TMMD yang ke 108 Di Pimpin Oleh Kapten Inf Tarman Sugianto, S.Sos  Uk 117 M x 3 m x 0.15 m di sasaran 3  Gg Ibrahim  Desa.Temiang  Kecamatan Bandar laksamana  Kabupaten Bengkalis

    Kegiatan hari ini pembersihan lahan dari sisa material. TMMD Ke 108 sasaran fisik selesai 100% ( Finish ). Adapun yang ikut dlam kegiatan  TMMD antara Lain Babinsa 7 orang dan masyarakat 12  orang. 

    Adapun Dilaksanakan Kegiatan  TMMD ini untuk menumbuh semangat gotong royong antara TNI dengan warga.

    EPendapat Dari Masyarakat yaitu dari Musrel  RT 05 Rw 01 dengan adanya program TMMD ini kami merasa bangga dengan penuh rasa hormat dan apresiasi saya kepada Bapak TNI yang dilakukan selama ini, karena memberikan dampak yang luar biasa terhadap perkembangan desa kami.(Yulistar)

    Yulistar

    Yulistar

    Artikel Sebelumnya

    Kegiatan TMMD ke-108 kodim 0303/Bengkalis...

    Artikel Berikutnya

    Banyak Manfaat Di Dapat Warga Setelah Jalan...

    Berita terkait

    PANGLIMA TNI

    Rekomendasi

    Building Bonds, Building Futures: TNI 323 and Ambobera Residents Unite in Service
    ROSITA Initiative: TNI 503 Kostrad Boosts Local Economy, Inspiring Hope in Papua
    Satgas Yonif 503/Mayangkara Bangun Kebersamaan: Bantu Pembangunan Masjid dan Beri Harapan untuk Anak Yatim di Papua
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro

    Ikuti Kami